Monday, October 20, 2014

90 Persen Yogi Triana Deal Dengan Sriwijaya FC

90 Persen Yogi Triana Deal Dengan Sriwijaya FC

90 Persen Yogi Triana Deal Dengan Sriwijaya FC

Kiper Persita Tangerang, Yogi Triana mengaku, sudah melakukan komunikasi intensif dengan manajemen Sriwijaya FC (SFC). Bahkan Yogi mengaku 90 persen sudah deal akan merumput dengan tim berjuluk Laskar Wong Kito itu di kompetisi musim depan.

“Sepekan yang lalu saya sudah bertemu dengan manajemen SFC di Jakarta untuk membicarakan kepindahan saya dari Persita ke SFC. Jadi secara lisan, saya bisa dibilang sudah pasti ke SFC. Ya 90 persen, saya sudah deal dengan SFC,” kata Yogi kepadaHarian Super Ball, Minggu (19/10/2014).

Sayangnya, Yogi tidak bisa menjelaskan rencana durasi kontraknya di SFC. “Saya dan manajemen SFC belum membicarakan soal itu. Lagipula kompetisi masih berjalan. Mungkin setelah kompetisi selesai, baru akan dibicarakan berapa lama kontrak saya di SFC. Jadi sejauh ini baru pada tahap deal secara lisan saja,” jelas Yogi.



Powered By Bola Liga | Jadwal Bola | Prediksi Bola Jitu | Prediksi Bola Akurat Prediksi Skor Bola Berikan komentar jika 90 Persen Yogi Triana Deal Dengan Sriwijaya FC ini menarik untuk disimak, Ikuti terus update terbaru seperti 90 Persen Yogi Triana Deal Dengan Sriwijaya FC yang anda baca saat ini, info lain seputar Berita Bola dapat anda temukan di Bola Liga
Artikel Terkait: